• STRUKTUR SISTEM KOMPUTER





    Ada beberapa macam struktur sistem komputer yaitu meliputi daripada hardware dan software.
    ·         Hardware ialah penyedia sumber daya untuk komputasi dasar
    o   Contohnya : Memmory, cpu, dan Input/ output
    ·         Software dibagi menjadi 3 bagian atau katagori yaitu OS,Applications program, dan user atau pengguna.
    o   OS(operating syistem) fungsinya untuk mengkontrol dan mengkordinasi pengguna hardware antara berbagi aplikasi dan pengguna.
    o   Application programs fungsinya untuk mendefinisikan cara penggunaan sumberdaya sistem dan persoalan komputasi yang dialami pengguna contohnya seperti world processors,compilers,web browsers,database syistems, video games.
    o   Pengguna itu adalah user yang menggunakan atau yang menggendalikan sistem komputer tersebut, tanpa pengguna komputer tidak dapat berjalan seperti yang diharapkan.
    Karakteristik dari sistem komputer terbagi menjadi 4 kategori yaitu :
    ·         Singleprocessor
    o   Komputer yang hanya memiliki satu prosesor.
    ·         Multiprcessor
    o   Komputer yang memiliki lebih dari satu prosesor.
    ·         Personal computer
    o   Komputer yang digunakan oleh hanya satu orang dalam satu waktu.
    ·         Distributed syistem
    o   Komputasi yang dikerjakan dengan beberapa prossesor.

0 komentar:

Posting Komentar